Pengetahuan Dan Sikap Ibu Postpartum Terhadap Pencegahan Bendungan Asi Di Wilayah Kerja Puskesmas Gunting Saga Kecamatan Kualuh Selatan Tahun 2023
Abstract
Latar belakang: Salah satu faktor yang mendukung kelancaran pemberian ASI eksklusif adalah proses menyusui yang lancar dan benar. Salah satu faktor yang dapat menjadi masalah yang dapat menghambat proses menyusui adalah masalah bendungan ASI.
Tujuan Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengetahuan dan sikap ibu postpartum terhadap pencegahan bendungan ASI di Wilayah Kerja Puskesmas Gunting Saga. Desain penelitian bersifat deskriptif analitik dengan sampel sebanyak 34 orang dengan metode pemgambilan sampel secara purposive sampling.
Metode: penelitian deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional, Penelitian ini menggunakan instrumen penelitian berupa kuesioner tentang pengetahuan dan sikap masing-masing 10 pertanyaan.
Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas pengetahuan ibu ada pada kategori baik sebanyak 16 orang (47,1%) dan minoritas pada kategori kurang sebanyak 3 orang (8,8%), berdasarkan sikap mayoritas ada pada kategori positif sebanyak 27 orang (79,4%) dan minoritas pada kategori negatif sebanyak 7 orang.
Kesimpulan: Mayoritas ibu postpartum di Wilayah Kerja Puskesmas Gunting Saga memiliki pengetahuan yang baik dan sikap positif terhadap pencegahan bendungan ASI, sementara sebagian kecil memiliki pengetahuan kurang dan sikap negatif.
Knowledge and Attitudes of Postpartum Mothers Towards the Prevention of Breast Milk Damming in the Working Area of the Gunting Saga Health Center, Kualuh Selatan District, 2023
Background: One of the factors that support exclusive breastfeeding is a smooth and correct breastfeeding process. One of the factors that can be a problem that can hinder the breastfeeding process is the problem of breast milk dams.
Purpose: to determine the knowledge and attitude of postpartum mothers towards the prevention of breast milk dams in the Gunting Saga Health Center Working Area. The research design was descriptive analytic with a sample of 34 people with purposive sampling method.
Methods: analytic descriptive research with a cross sectional approach, this study used research instruments in the form of questionnaires about knowledge and attitudes of 10 questions each.
Results: The results showed that the majority of mothers' knowledge was in the good category as many as 16 people (47.1%) and the minority in the poor category as many as 3 people (8.8%), based on the attitude of the majority in the positive category as many as 27 people (79.4%) and the minority in the negative category as many as 7 people.
Conclusion: The majority of postpartum mothers in the Gunting Saga Health Center Working Area have good knowledge and positive attitudes towards preventing breast milk dams, while a small proportion have poor knowledge and negative attitudes.
Keywords
Full Text:
Full Text PDF (Bahasa Indonesia)References
Arikunto, S. (2019). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Bahiyatun. (2020). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas Normal. Jakarta : EGC.
Manik, M, Sitohang, N, A, & Asiah, N. (2021). Panduan Penulisan Karya Tulis Ilmiah. Medan: Tidak dipublikasikan.
Manuaba, I, B. (2022). Memahami Kesehatan Reproduksi Wanita. Jakarta: Arcan.
Notoatmodjo, S. (2019). Promosi Kesehatan & Ilmu Perilaku.Yogyakarta: Rineka Cipta.
Nursalam. (2020). Konsep & Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.
Pitaloka, A. (2023). Menyusui Bayi Anda. Jakarta: Dian Rakyat.
Prawirohardjo, S. (2022). Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
Prasetyono, D.S. (2021). ASI Eksklusif. Jogjakarta: DIVA press.
Saifuddin, A. B. (2019). Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal Dan Neonatal. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
Sibagariang, E. E, Pusmaika, R & Rismalinda (2020). Kesehatan Reproduksi Wanita. Jakarta: Trans Info Media.
Sidi, I.P.S., Suradi, R., Masoara, S., Boedihardjo, S.D., & Marnoto, W. (2022). Manajemen Laktasi. Jakarta: Kumpulan Perinatologi Indonesia.
Sujiyatini., Djanah, N., & Kurniati, A., (2020). Asuhan ibu nifas. Yogyakarta: Cyrillus Publisher.
Sulistyawati, A., (2019). Asuhan Kebidanan pada Ibu Nifas, Yogyakarta: Andi offset.
Varney, H., Kriebs, J.M., Gegor, C.L., (2020). Buku Ajar Asuhan Kebidanan, (Edisi 4). Jakarta: ECG.
Wahyuni,Y. (2021). Metodologi Penelitian Bisnis Bidang Kesehatan.Yogyakarta: Fitramaya.
Walsh, V.L. (2022). Buku Ajar Kebidanan Komunitas. Jakarta: EGC.
Widyastuti, Y, Rahmawati, A & Purwaningrum, E, P. (2023). Kesehatan Reproduksi. Yogyakarta:Fitramaya.
DOI: https://doi.org/10.33859/dksm.v14i2.985
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Widia Astuti Tanjung, Sopiah Sopiah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.