Efektifitas Teknik Akupuntur Untuk Menurunkan Intensitas Nyeri Post Partum Pasca Sectio Cesarea Di Rumah Sakit Mitra Sejati Kota Medan

Siska Suci Triana Ginting, Lisa Putri Damanik

Abstract


Latar belakang:Persalinan sesar memang dapat memudahkan proses persalinan sehingga banyak ibu hamil yang lebih memilih jalur ini meski sebenarnya mereka bisa melahirkan secara normal. faktanya, angka kematian di seksio sesarea adalah 40-80 per 100.000 kelahiran hidup. Angka ini menunjukkan risiko 25x lebih besar daripada persalinan melalui persalinan pervaginam. Bahkan untuk satu kasus karena infeksi memiliki angka 80x lebih tinggi dari persalinan pervaginam.

Tujuan: penelitian ini bertujuan untuk mengurangi kasus operasi caesar yang dapat menyelamatkan nyawa bagi ibu dan bayi.Target spesifik yang dilakukan dalam penelitian ini berfokus pada pasien post-partum dengan sectio caesarea yang sering mengalami gangguan seperti seringnya resistensi (mati rasa), nyeri tulang belakang, atau nyeri di perut. Kebanyakan pasien post sectio cesarea khawatir tentang keluhan yang ditangani, karena semua keluhan ini pada dasarnya dapat diantisipasi dan diatasi.

Metode: menggunakan metode observasional, dengan  pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan di Rumah Sakit Mitra Sejati Medan tahun 2018. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu post-partum sesar yang berada di Rumah Sakit Mitra Sejati Medan 2018 dengan desain Pra-eksperimental Sementara desain penelitian ini menggunakan One-Group pre-group. desain post-test, karena pra-eksperimental tidak memerlukan kontrol.

Hasil: pada penelitian ini  terlihat efektifitas  terapi akupuntur untuk menurunkan intensitas nyeri post-partum pasca section caseria di rumah sakit Mitra Sejati kota Medan tahun 2018 lebih sedikit mengalami rasa nyeri dibandingkan kelompok kontrol yang hanya dilakukan perawatan luka biasa

Simpulan: Ibu yang dijadikan kelompok kontrol merasakan nyeri kuat,Ibu post-partum yang dilakukan intervensi terapi akupuntur mengalami penurunan rasa nyeri ,terdapat pengaruh pemanfaatan terapi akupuntur terhadap penurunan rasa nyeri pada ibu post-partum SC  (P=0,000;<0,05)

 

The Effectiveness of Acupuncture Techniques to Reduce Post-partum Pain Post-Sectio Cesarea Pain in Mitra Sejati Hospital Medan City

 

Background: Cesarean delivery can indeed facilitate the labor process so that many pregnant women who prefer this route even though they can actually give birth normally. in fact, the mortality rate in cesarean section is 40-80 per 100,000 live births. This figure shows a 25x greater risk than labor through vaginal delivery. Even for one case due to infection it has a rate 80x higher than vaginal delivery.

Objective: this study aims to reduce the cases of cesarean section that can save lives for both mother and baby. The specific target undertaken in this study focuses on post-partum patients with sectio caesarea who often experience disorders such as frequent resistance (numbness), spinal pain , or abdominal pain. Most post sectio cesarea patients are worried about complaints being addressed, because all these complaints can basically be anticipated and overcome.

Method: using observational method, with cross sectional approach. This research was conducted at Medan Mitra Sejati Hospital in 2018. The population in this study were all post-partum cesarean mothers who were in the Medan Sejati Hospital 2018 with Pre-experimental designs. While the design of this study used One-Group pre-group. post-test design, because pre-experimental does not require control.

Results: in this study the effectiveness of acupuncture therapy to reduce the intensity of post-partum post-casum pain in Mitra Sejati Hospital in Medan city in 2018 experienced less pain compared to the control group that only performed normal wound care.

Conclusion: Mothers who were used as a control group felt strong pain, post-partum mothers who did acupuncture therapy intervention experienced a decrease in pain, there was an influence of the use of acupuncture therapy to decrease pain in post-partum SC mothers (P = 0,000; <0.05)

Keywords: Effectiveness, Acupuncture Techniques, Post-Partum Pain Intensity, Post-Caesarean sectio


Full Text:

FULL TEXT PDF

References


Akupunktur Untuk pengobatan. 2008. http://fkuii.org/tiki read_article.php? articleId=95&comzone=show

BoDarmojo, Martono, H. (2010). Text book of generiatic: Health science in elderly.FK UI. Jakarta.

Castle, N. G., & Ferguson, J. C. (2010). What is nursing home quality and how is it measured? The Gerontologist, 50(4), 426–442.

Dewi, Kartika. 2011. AkupunkturSebagai Terapi Pada FrozenShoulder. JKM Vol.11/No.1/Juli2011, hal 92-101,ISSN 1411-9641

Dharmojono. 2001. Menghayati Teori dan Praktek Akupunktur dan Moksibusi. Jilid 1. Jakarta: Trubus Agriwidjaya

Karsten P, Kucukdeveci AA, Tennant A. The Use of The Visual Analogue Scale (VAS) in Rehabilitation Outcomes. J Rehabil Med. 2012

Oetomo. 1980. Seni Akupunktur Modern. Jakarta: Bhratara Karya Aksara.

Sim Kie Jie. 2008. Ilmu Terapi Akupunktur. Jilid 1. Singapore: TCM Publication.

_______. 1997. Dasar Teori Ilmu Akupunktur. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia.

Yudiyanta, Novita. (2015). Assessment Nyeri. Patient Comfort Assessment Guide




DOI: https://doi.org/10.33859/dksm.v10i2.518

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2019 Siska Suci Triana Ginting, Lisa Putri Damanik

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.