GAMBARAN FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA ASFIKSIA NEONATURUM PADA BAYI BARU LAHIR DI RUANG PERINATALOGI RSUD DR. H. MOCH. ANSARI SALEH BANJARMASIN

Adriana Palimbo, Dwi Sogi Sri Redjeki, Arum Kartikasari

Abstract


lahir termasuk risiko tinggi karenamemiliki kemungkinan
lebih besar mengalami kematian bayi atau menjadi sakit berat dalam masa neonatal. Faktor yang
menyebabkan asfiksia neonatorum antara lain faktor keadaan ibu, faktor keadaan bayi, faktor plasenta
dan faktor persalinan. Faktor persalinan meliputi partus lama atau macet (2,8-4,9%), persalinan.
Tujuan Penelitian: untuk mengetahui gambaran faktor penyebab terjadinya kejadian asfiksia
neonaturum pada bayi baru lahir di Ruang Perinatologi RSUD Dr. H. Moch. Ansari Saleh Tahun
2014.
Metode: Rancangan penelitian bersifat diskriptif. Populasi penelitian seluruh bayi yang dirawat
diruang Perinatologi RSUD H. Moch. Ansari Saleh yang tercatat dibuku register ruang perinatologi
pada bulan Juni-Desember tahun 2014 yaitu sebanyak 611 orang dengan metode pengambilan sampel
adalah total sampling. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 17 Februari 2015.
Hasil Penelitian: diperoleh pada bayi baru lahir dengan asfiksia neonaturum didapatkan data Usia
ibu sebanyak 177 orang (29%) dengan kategori usia beresiko (<20 tahun atau .35 tahun), berat badan
bayi dengan kategori BBLR sebanyak 105 bayi (17,2%), sebanyak 204 orang (33,4%) ibu dengan
persalinan tidak normal, 23 orang (3,8%) dengan Persalinan lama, 16 orang ibu (2,6%) Ketuban
pecah dini.
Simpulan: sebagian besar bayi dengan asfiksia neonatorum faktor paling berpengaruh adalah jenis
persalinan yang berisiko yaitu sebanyak 33,4%. Disarankan perlu meningkatkan pelayanan ante natal
care untuk mengenali tanda-tanda penyulit kehamilan, selain itu juga dapat lebih meningkatkan
penyuluhan kepada ibu agar tidak hamil di usia berisiko yang dapat menyebabkan asfiksia pada
bayinya.
Kata Kunci : Penyebab terjadinya asfiksia, bayi baru lahir.

Full Text:

Untitled

References


Departemen Kesehatan RI, 2008. Profil

Kesehatan Provinsi Jawa Tengah

Depkes RI 2008. Pelayanan Obstetri

Neonatalemergensi

Komprehensif, JNPK-KR, Jakarta.

Tjipta, G.D., Ali, M., Lubis, B.M., 2009.

Ragam pediatrik Praktis. Medan :

USU Press.

World Health Organization, 2012, Asfiksia

Neonatorum, : World Health

Organization, Jenewa

Manuaba, IBG, dkk. 2010. Ilmu Kebidanan

Penyakit Kandungan Dan KB.

Jakarta : EGC.

Mochtar, R. 2004, Sinopsis Obstetri Fisiologi

Patologi, Edisi III, EGC,Jakarta


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2015 Adriana Palimbo, Dwi Sogi Sri Redjeki, Arum Kartikasari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.