RESPON, KOPING DAN ADAPTASI PASIEN PADA SAAT TERDIAGNOSIS KANKER : STUDI FENOMENOLOGI

Ben Bella

Abstract


Latar Belakang : Pada saat pasien terdiagnosis kanker akan mengalami distress emosional dan menciptkan berbagai macam permasalahan psikolgis dan fisiolgis yang secara tidak langsung akan mempergaruhi hubungan sosial. Kondisi ini akan memicu prilaku unik pada setiap individu dalam upaya menyelesaikan permasalahan hal ini merupakan koping untuk menyesuaikan diri terhadap perubahan-perubahan yang terjadi dalam bentuk adaptasi. Respon koping dan adaptasi pasien yang terdiagnosis kanker merupakan suatu fenomena yang penting karena mempergaruhi kualitas hidup pasien yang merupakan suatu persepsi subjektif dan sulit untuk dikuantifikasi
Tujuan : mengeksplorasi berbagai pengalaman pasien pada saat terdiagnosis kanker terkait respon koping dan adaptasi
Metode : Disain penelitian ini deskriptif fenomenologi dengan metode wawancara mendalam pada lima partisipan yang terdiagnosis kanker. Analisa data yang digunakan adalah tehnik Collaizi
Hasil : Penelitian ini menghasilkan tiga tema (1) reaksi partisipan pada saat terdiagnosis kanker (2) berbagai macam upaya yang dilakukan partisipan (3) penyesuaian yang dilakukan partisipan
Kesimpulan : Hasil penelitian ini mengambarkan bahwa pada saat pasien terdiagnosis kanker akan menimbulkan respon, koping dan adaptasi yang berbeda-beda setiap partisipan.

Kata kunci : saat terdiagnosis, pasien kanker, Repon koping dan adaptasi.


Full Text:

PDF

References


Abdullah, N & Dan, S. (2011). A Study On Stress Level Among Part- Time Students In Higher Institution In Kuala Lumpur, Malaysia. Journal of Global Management 3(1). Accounting, 22, 1, 21-41

Alligood, MR & Tomey AN. (2014) Nursing Theori and Their Work, Sixth Edition, St Loius Mosby.

Antoni Michael H. (2013) Psychosocial Intervention Effects On Adaptation, Disease Course And Biobehavioral Processes In Cancer. Department of Psychology. Brain Behav Immun. 2013 March ; 30(Suppl): S88–S98. doi:10.1016/j.bbi.2012.05.009. University of Miami.

Creswell, J.W., 2014a. Penelitian Kualitatif & Desain Riset : Memilih di antara lima pendekatan Indonesia. S. Z. Qudsy, ed., Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Creswell, J.W., 2014b. Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Edisi Ketiga Ketiga., Yogyakarta: Pustaka Pelajar. critical review. Clinical Practice and Epidemiology in Mental Health.

Doumit M.A., El Saghir N., Abu-Saad Huijer H., Kelley J.H. & Nassar N. (2010) Living with breast cancer, a Lebanese experience. European Journal of Oncology Nursing 14(1),42-48.

Drageset Sigrunn. (2012). Psychological distresss, koping and social support in the diagnostic and preoperative phase of breast cancer. University of Bergen

Gail W. Stuart, Budi Anna Keliat, Jesika Pasaribu (2016). Prinsip dan Praktek Keperawatan Kesehatan Jiwa Stuart (edisi Indonesia). Elsevier ISBN 9789814570176

Grimsbø, G. H., Ruland, C. M., & Finset, A. (2012). Cancer patients’ expressions of emotional cues and concerns and oncology nurses' responses, in an online patient-nurse communication service. Patient education and counseling, 88(1), 36–43. doi:10.1016/j.pec.2012.01.007

Li P.W.,So W.K., Fong D.Y., Lui L.Y., Lo J.C. & Lau S.F. (2011) The information needs of breast cancer patients in Hong Kong and their levels of satisfaction with the provision of information. Cancer Nursing 34(1), 49-57.

Mangan, Y., 2009, Cara Sehat Mencegah dan Mengatasi Kanker, Agromedia Pustaka, Jakarta.

Matthew, E and Cook, P. 2009. Rehationship among optimism, wil being, self transcendence, coping and social support in women during treatment for practice breast cancer, phsyco oncologi, 18,716-726

Moleong, L.J.2010. Metodologi penelitian kualitatif, Bandung: Remaja Rosda karya.

Montgomery M. & McCrone S.H. (2010) Psychological distresss associated with the diagnostic phase for suspected breast cancer: systematic review. Journal of Advanced Nursing 66(11 ), 2372-2390.

Montgomery M. (2010) Uncertainty during breast diagnostic evaluation: state of the science.Oncology Nursing Forum 37(1), 77-83.

Nursalam. (2008). Konsep Dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu keperawatan. Edisi 2. Jakarta : Salemba Medika

Paul C., Carey M., Anderson A., Mackenzie L., Sanson-Fisher R., Courtney R. & Clinton-McHarg T. (2011) Cancer patients'

care:perceived impact of waiting times along the diagnosis and treatment . journey European Journal of Cancer Care 21, 321-329.

Remmers H., Holtgrawe M. & Pinkert C. (2010) Stress and nursing care needs of women with breast cancer during primary treatment: a qualitative study. European Journal of Oncology Nursing 14(1), 11-16.

Steffens R.F., Wright H.R., Hester M.Y. & Andrykowski M.A. (2011) Clinical, demographic,and situational factors linked to distresss associated with benign breast biopsy. Journal of Psychosocial Oncology 29(1), 35-50.

Suriyani. (2016). Strategi Koping Pada Pasien Yang Baru Terdiagnosa Kanker Coping Strategies Of Patients Newly Diagnosed With Cancer : Nursing Faculty of Padjadjaran University. Conference Paper April 2014.

T. H. Sinky, M. Cheyney & M. M. Dolcini. (2015). “If It Is Written by Allah, There Is Nothing That Can Stop Itâ€: Saudi women’s breast cancer narratives.Volume 8, No. 2 (2015) | ISSN 2161-6590 (online) DOI 10.5195/hcs.2015.196 | http://hcs.pitt.edu

Vahdaninia M., Omidvari S. & Montazeri A. (2010) What do predict anxiety and depression in breast cancer patients? A follow-up study. Socia Psychiatry and Psychiatric Epidemiology 45(3), 355-361.

Van Esch L., Roukema J.A., Ernst M.F., Nieuwenhuijzen G.A. & De Vries J. (2011). Combined anxiety and depressive symptoms before diagnosis of breastcancer_journal of Affective disorders DOI; 10.1016/j.jad.2011.09.012, 1-7.

Wateson Elisabet (2007). Living and Coping With Cancer. Acta Universitatis Wilkins.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2017 Ben Bella

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.