HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BAYI USIA 1-12 BULAN DI PUSKESMAS PAHANDUT PALANGKA RAYA

Mariaty Darmawan, Desi Kumala, Angga Arsesiana

Abstract


Latar Belakang: Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) merupakan penyakit utama penyebab kematian bayi dan sering menempati urutan pertama angka kesakitan balita. ISPA adalah suatu keadaan dimana saluran pernafasan (hidung, pharing dan laring) mengalami inflamasi yang menyebabkan terjadinya obstruksi jalan nafas dan akan menyebabkan retraksi dinding dada pada saat melakukan pernafasan.

Tujuan Penelitian: Mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan sikap ibu dalam pemberian ASI eksklusif dengan kejadian ISPA pada bayi usia 1-12 bulan di Puskesmas Pahandut Palangka Raya.

Metode Penelitian: Penelitian ini adalah penelitian korelasional dengan rancangan cross sectional. Teknik Sampling yang digunakan adalah non probability sampling (Aksidental Sampling) dengan jumlah sampel sebanyak 35 orang serta diuji dengan uji statistik Chi square.
Hasil Penelitian: Berdasarkan uji statistik antara tingkat pengetahuan dan sikap ibu’ dalam pemberian ASI eksklusif dengan kejadian ISPA pada bayi usia 1-12 bulan menunjukkan nilai significancy P value < nilai α dengan tingkat significancy α = 0,05. Nilai significancy
menggunakan uji Chi Square diperoleh Sig. (2-sided) untuk tingkat pengetahuan sebesar 0,001, dan untuk sikap sebesar 0,002.

Kesimpulan: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan dan sikap ibu dalam pemberian ASI eksklusif terdapat hubungan yang signifikan terhadap kejadian ISPApada bayi usia 1-12 bulan dengan P value 0,001 < 0,05 untuk tingkat pengetahuan dan untuk sikap P value 0,002 < 0,05.

Kata Kunci: Pengetahuan, sikap, ASI eksklusif, ISPA.


Full Text:

PDF

References


Alimul Hidayat, Azis. 2009. Metode

Penelitian Keperawatan dan Teknik

Analisis Data. Jakarta: Salemba

Medika

Alimul Hidayat, Azis. 2005. Pengantar

Ilmu Keperawatan Anak 1. Jakarta:

Salemba Medika

Alimul Hidayat, Azis. 2011. Pengantar

Ilmu Kesehatan Anak. Jakarta:

Salemba Medika.

Azwar, Saifudin. 2009. Sikap Manusia:

Teori dan Pengukurannya.

Yogyakarta: Liberi.

Budi, S. 2012. Profil Kesehatan Provinsi

Kalimantan Tengah Tahun 2012,

halaman 34. Diakses 14 Maret 2016.

Budiman, Agus Riyanto. 2014. Kapita

Selekta Kuesioner: Pengetahuan dan

Sikap dalam Penelitian Kesehatan.

Jakarta: Salemba Medika.

Badrul. 2008. Bedah ASI: Kajian dari

berbagai Sudut pandang Ilmiah.

Jakarta: IDAI.

Chandra, Budiman. 2009. Metodologi

Penelitian Kesehatan. Jakarta: EGC

Depkes RI. 2012. Pedoman Pengendalian

Penyakit Infeksi Saluran Pernafasan

Akut. Jakarta: Ditjen pengendalian

penyakit dan penyehatan lingkungan.

Hidayat, S. 2011. Metode Penelitian.

Bandung: Mandar Maju.

Hargi, Jaya.P. 2013. Hubungan Dukungan

Suami dengan Sikap Ibu dalam

Pemberian ASI Eksklusif di Wilayah

Kerja Puskesmas Arjasa Kabupaten

Jember. Jurnal Penelitian.

Universitas Jember.

Kunoli J. Firdaus. 2012. Asuhan

Keperawatan Penyakit Tropis.

Jakarta: TIM

Kristina. 2015. Pengaruh Pendidikan

Kesehatan tentang Senam Kaki

terhadap Tingkat Pengetahuan dan

Sikap Lansia dengan Diabetes

Melitus di Puskesmas Pahandut

Palangka Raya. Skripsi. STIKes Eka

Harap Palangka Raya.Maryani, D.R.

Hubungan antara kondisi

lingkungan rumah dan kebiasaan

merokok anggota keluarga dengan

kejadian ISPA pada Balita di

Kelurahan Bandarharjo Kota

Semarang. Jurnal Penelitian.

Universitas Negeri Semarang.

Maidelwita, Yani. 2012. Pengaruh

Pemberian Air Susu Ibu (ASI)

Eksklusif Terhadap Kejadian Infeksi

Saluran Pernafasan Akut (ISPA)

Pada Bayi Usia 6-12 Bulan di

Wilayah Kerja Puskesmas Air Haji

Kabupaten Pesisir Selatan. Jurnal

Penelitian. STIKes Mercubaktijaya

Padang.

Noorhidayah, Widya Sari. 2014.

Hubungan Pemberian ASI Eksklusif

Dengan Kejadian ISPA Pada Balita

di Puskesmas Pekauman

Banjarmasin. Volume 6 Nomor 1.

Jurnal Penelitian. STIKes Sari Mulia

Banjarmasin.

Nopianus. 2014. Hubungan Tingkat

Pengetahuan dan Sikap Ibu dalam

Pemenuhan Nutrisi dengan Status

Gizi Anak Usia 1-3 Tahun di Desa

Bawan Kecamatan Banama Tingang

Kabupaten Pulang Pisau

Kalimantan Tengah. Skripsi. STIKes

Eka Harap Palangka Raya.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Promosi

Kesehatan Teori Dan Perilaku

Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Metodologi

Penelitian Kesehatan. Jakarta:

Rineka Cipta.

Nursalam. 2011. Konsep dan Penerapan

Metodologi Penelitian Ilmu

Keperawatan. Jakarta: Salemba

Medika.

Nursalam. 2014. Metodologi Penelitian

Ilmu Keperawatan: Pendekatan

Praktis, Ed 3. Jakarta: Salemba

Medika.

Proverawati, Atikah & Rahmawati. 2010.

Kapita Selekta ASI dan Menyusui.

Jakarta: Nuha Medika.

Prasetyono, Dwi Sunar. 2009. Buku Pintar

ASI Eksklusif. Jogjakarta: DIVA

Press.

Riksani. 2012. Keajaiban ASI, Ed 1.

Jakarta: Dunia Sehat.

Roesli. 2011. Mengenal ASI Eksklusif, Ed

Jakarta: Trubus Agriwidya.

Sukmawati, Diana. 2012. Hubungan

Pengetahuan dan Sikap Ibu serta

Keterpaparan Iklan Susu Formula

Selama Kehamilan Terhadap

Pemberian ASI Eksklusif di

Posyandu 2 dan 4 Desa Pakualam

Kecamatan Pakuhaji Tangerang.

Skripsi. Universitas Esa Unggul.

Sari, Aprillia. 2012. Pengaruh Pendidikan

Kesehatan tentang IMD terhadap

Tingkat Pengetahuan dan Sikap Ibu

di Rumah Susun Bandung

Bondowoso. Jurnal Penelitian.

Universitas Islam Sultan Agung

Semarang.

Wijaya, Pebro. 2015. Hubungan Tingkat

Pengetahuan dan Sikap Masyarakat

tentang Peran Keluarga dalam

Bidang Kesehatan di RT 003 RW 17

Kelurahan Pahandut Kota Palangka

Raya. Skripsi. STIKes Eka Harap

Palangka Raya.

Zulfan Saam, Sri Wahyuni. 2013.

Psikologi Keperawatan. Jakarta:

Rajawali Pers.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2016 Mariaty Darmawan, Desi Kumala, Angga Arsesiana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.